03 July 2011

Effand Nozh

Contoh Proposal Pengajuan Dana Robotika Kampus

Article ini Dibuat Dan di edit Oleh Admin E8N Blogs, Dan Jika Anda mau mengcopy harap Cantumkan Link Aktif Ke Blog ini.


PROPOSAL PELAKSANAAN
LOMBA ROBOTIKA 2011 OLEH MAHASISWA
UNIVERSITAS KANJURUHAN MALANG

1. Latar Belakang
          Perkembangan dunia robotika saat ini sudah begitu pesat. Di berbagai belahan dunia, robot sudah digunakan dalam bebagai macam kegiatan sehari-hari. Mulai dari hal yang mudah maupun yang cukup rumit. Berbagai Penelitian dan perlombaan robot diadakan di berbagai perguruan tinggi baik di Indonesia pada khususnya mapupun dunia pada umumnya. Pada tahun 2011 ini berbagai perguruan tinggi di indonesia akan bertarung dalam ajang lomba robot yang bertema ”ROBOCON 2011”. Pada lomba kali ini diadakan beberapa kategori lomba robot, yaitu KRSI (Kontes Robot Seni Indonesia), KRI (Kontes Robot Indonesia) dan KRCI (Kontes Robot Cerdas Indonesia).
Universitas Kanjuruhan sebagai salah satu perguruan tinggi yang cukup ternama di kota Malang diharapkan dapat berpartisipasi dalam ajang lomba tersebut. Dalam lomba ini Tim dari FTI dan FKIP Fisika akan berlomba pada kategori KRI.

2. Tujuan
          Tujuan dari kegiatan ini adalah:
(1) Mempersiapkan mahasiswa menjadi insan-insan yang mampu bersaing dalam dunia robotika.
(2) Mengembangkan pengetahuan, sikap, dan keterampilan mahasiswa melalui penerapan ilmu, teknologi di bidang robotika.
(3) Meningkatkan citra Universitas Kanjuruhan Malang terhadap masyarakat, khususnya calon-calon mahasiswa.

3. Bentuk Kegiatan
          Kegiatan persiapan lomba robotika oleh mahasiswa
ini dibagi dalam 2 (dua) tahap yaitu:
(1)    Pelatihan terhadap mahasiswa dan pembimbing yang terlibat dalam lomba.
(2)    Perancangan, perakitan dan implementasi robot yang akan diikutsertakan dalam lomba

4. Sasaran
      Sasaran yang ingin dicapai dalam kegiatan ini antara lain:
(1)Meningkatnya antusiasme calon-calon mahasiswa terhadap Universitas Kanjuruhan Malang
 (2) Meningkatnya kecintaan mahasiswa terhadap almamaternya.
 (3) Meningkatnya academic atmosphere di lingkungan kampus.

5.  Keluaran (Output)
Keluaran dari kegiatan ini adalah suatu beberapa robot yang akan disertakan dalam lomba ABU ROBOCON 20011 di ITS Surabaya

6. Persyaratan Peserta
Peserta Kegiatan ini adalah para mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi dan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan Fisika Universitas Kanjuruhan Malang yang tertarik pada dunia robotika.

7. Kegiatan
      Kegiatan untuk mendukung robotika ini dibagi menjadi dua bagian. Yaitu:
1.    Pelatihan Perakitan Robot
2.    Desain, perakitan, implementasi dan evaluasi robot yang akan dibuat.



8. Tahapan Pengusulan Biaya dan Jadwal Kegiatan
1. Kegiatan Pelatihan Robotika, Travelling, Pembuatan Video, Spanduk Tim
No.
Item
Jadwal
Biaya
Subtotal
1.
Honor Pelatih Mikro Kontroller
4 kali pertemuan
4 X 250.000,-
Rp. 1.000.000,-
2.
Honor Pelatih Mekanik
3 kali pertemuan
3 X 250.000,-
Rp. 750.000,-
3.
Konsumsi 20 orang

3 X 1 X 20 X 10.000,-
Rp. 600.000,-
4.
Fotocopy Buku Panduan Mikro

20 X 5000,-
Rp. 100.000,-
5.
Fotocopy Buku Panduan Mekanik

20 X 5000,-
Rp. 100.000,-
6.
Snack

3 X 20 X 5000,-
Rp. 300.000,-
7.
Perjalanan ke Surabaya (Membeli alat)

350.000,-
Rp. 350.000,-
8.
Perjalan ke Jakarta (pemberian proposal ke DIKTI)

2 x 1.600.000,-
Rp. 3.200.000,-
9.
Pembuatan Video

3 X 200.000,-
Rp. 600.000,-
10.
Kaos Tim

10 X 60.000,-
Rp. 600.000,-
11.
Spanduk Tim

160.000,-
Rp. 160.000,-
Total Sementara
Rp. 7.760.000,-



 2. Desain, perakitan, implementasi dan evaluasi robot yang akan dibuat.

No.
Komponen
Jumlah
Harga
Total
1.
Alumunium
3
Rp. 250.000,-
Rp. 750.000,-
2.
Remote Joystick
1
Rp. 200.000,-
Rp.200.000,-
3.
Accu
2
Rp. 160.000,-
Rp. 320.000,-
4.
Roda
4
Rp. 80.000,-
Rp. 320.000,-
5.
Motor DC 12 Volt
5
Rp.360 .000,-
Rp. 1.800.000,-
6.
Motor DC 24 Volt
2
Rp. 1.360.000,-
Rp. 2.720.000,-
7.
Driver Motor
5
Rp. 200.000,-
Rp. 1.000.000,-
8.
2 Set Mikro Kontroller
2
Rp. 650.000,-
Rp. 1.300.000,-
9.
Rel
4
Rp. 60.000,-
Rp. 240.000,-
10.
1 Set Gear Box & Rantai
1
Rp. 500.000,-
Rp. 500.000,-
11.
Usb ISP
1
Rp. 200.000,-
Rp. 200.000,-
Total
Rp. 9.350.000,-


Robot Manual

Robot Otomatis Satu
No.
Komponen
Jumlah
Harga
Total
1.
Alumunium
3
Rp. 250.000,-
Rp. 750.000,-
2.
Sensor Garis
3
Rp. 300.000,-
Rp. 900.000,-
3.
Accu
2
Rp. 160.000,-
Rp. 320.000,-
4.
Roda
4
Rp. 80.000,-
Rp. 320.000,-
5.
Motor DC 12 Volt
5
Rp. 360.000,-
Rp. 1.800.000,-
6.
Motor DC 24 Volt
2
Rp. 1.450.000,-
Rp. 2.720.000,-
7.
Driver Motor
5
Rp. 200.000,-
Rp. 1.000.000,-
8.
1 Set Mikro Kontroller
1
Rp. 650.000,-
Rp. 650.000,-
9.
Rel
4
Rp. 60.000,-
Rp. 240.000,-
10.
1 Set Gear Box & Rantai
1
Rp. 500.000,-
Rp. 500.000,-
11.
Usb ISP
1
Rp. 200.000,-
Rp. 200.000,-
Total
Rp. 9.400.000,-

Robot Otomatis Dua

No.
Komponen
Jumlah
Harga
Total
1.
Alumunium
3
Rp. 250.000,-
Rp. 750.000,-
2.
Sensor Garis
3
Rp. 300.000,-
Rp. 900.000,-
3.
Accu
2
Rp. 160.000,-
Rp. 320.000,-
4.
Roda
4
Rp. 80.000,-
Rp. 320.000,-
5.
Motor DC 12 Volt
5
Rp. 360.000,-
Rp. 1.800.000,-
6.
Motor DC 24 Volt
2
Rp. 1.450.000,-
Rp. 2.720.000,-
7.
Driver Motor
5
Rp. 200.000,-
Rp. 1.000.000,-
8.
1 Set Mikro Kontroller
1
Rp. 650.000,-
Rp. 650.000,-
9.
Rel
4
Rp. 60.000,-
Rp. 240.000,-
10.
1 Set Gear Box & Rantai
1
Rp. 500.000,-
Rp. 500.000,-
11.
Usb ISP
1
Rp. 200.000,-
Rp. 200.000,-
Total
Rp. 9.400.000,-





Circuit atau Lintasan

No.
Nama
Jumlah
Harga
Total
1.
Papan Triplex R1
11
Rp. 45.000,-
Rp. 495.000,-
2.
Foam R1
15
Rp. 4500,-
Rp. 67.500,-
3.
Kayu R1
6
Rp. 25.000,-
Rp. 150.000,-
4.
Papan Triplex R2
10
Rp. 45.000,-
Rp. 450.000,-
5.
Foam R2
13
Rp. 4500,-
Rp. 585.000,-
6.
Kayu R2
6
Rp. 25.000,-
Rp. 150.000,-
7.
Papan Triplex R3
7
Rp. 45.000,-
Rp. 315.000,-
8.
Foam R3
10
Rp. 4500,-
Rp. 45.000,-
9.
Kayu R3
4
Rp. 25.000,-
Rp. 100.000,-
10.
Paku

Rp. 35.000,-
Rp. 35.000,-
11.
Cat Warna Hijau
RGB (0, 255, 0)
7
Rp. 40.000,-
Rp. 280.000,-
12.
Cat Warna Biru
RGB (0, 0, 255)
5
Rp. 30.000,-
Rp. 150.000,-
13.
Cat Warna Merah
RGB (255, 0, 0)
5
Rp. 30.000,-
Rp. 150.000,-
14.
Cat Warna Merah muda
RGB (255, 192, 192)
6
Rp. 30.000,-
Rp. 180.000,-
15.
Cat Warna Biru muda
RGB (192, 192, 255)
6
Rp. 30.000,-
Rp. 240.000,-
16.
Cat Warna  kuning
RGB (255, 210, 110)
4
Rp. 30.000,-
Rp. 120.000,-
17.
Warna Emas/gold
RGB (192, 192, 0)
2
Rp. 20.000,-
Rp. 40.000,-
18.
Warna Coklat
RGB (186, 91, 6)
2
Rp. 15.000,-
Rp. 30.000,-
19.
Warna putih
RGB (255,255,255)
5
Rp. 30.000,-
Rp. 150.000,-
20.
Tiner
8
Rp. 10.000,-
Rp. 80.000,-
21.
Tukang
2 orang
45000 X 5 hari
Rp. 450.000,-  
Total
Rp. 4.202.000,-

Peralatan dan Lain-lain
No.
Nama Peralatan
Jumlah
Harga
Total
1.
Solder
2
Rp. 45.000,-
Rp. 90.000,-
2.
Penggaris
2
Rp. 30.000,-
Rp. 60.000,-
3.
Penggaris Siku
4
Rp. 23.000,-
Rp. 92.000,-
4.
Meteran
1
Rp. 15.000,-
Rp. 15.000,-
5.
Palu
1
Rp. 15.000,-
Rp. 15.000,-
6.
Kikir
1
Rp. 30.000,-
Rp. 30.000,-
7.
Gergaji Kayu
2
Rp. 45.000,-
Rp. 90.000,-
8.
Obeng
4
Rp. 30.000,-
Rp. 120.000,-
9.
Mur Baut
300
Rp. 500,-
Rp. 150.000,-
10.
Kuas
3
Rp. 15.000,-
Rp. 45.000,-
Total
Rp. 707.000,-


Biaya Konsumsi
No.
Nama
Jumlah
Harga
Total
1.
Mie
5 kardus
Rp. 50.000,-
Rp. 250.000,-
2.
Telor
5 kg
Rp. 13000,-
Rp. 65.000,-
3.
Beras
1 sak
Rp. 180.000,-
Rp. 180.000,-
4.
Gas Elpiji
4 kali isi
Rp. 14.000,-
Rp. 56.000,-
5.
Sarden
10 kaleng
Rp. 6000,-
Rp. 60.000,-
6.
Kertas Bungkus
20
Rp. 1.000,-
Rp. 20.000,-
Total
Rp. 631.000,-  








Berdasarkan Total Dana Keseluruhan yang akan dipakai pada Kontes Robot Indoenesia 2010 adalah sebagai berikut:


No.
Nama Item
Total
1.
Kegiatan Pelatihan Robotika, Travelling, Pembuatan Video, Spanduk Tim
Rp. 7.760.000,-
2.
Robot Manual Satu
Rp. 9.350.000,-
3.
Robot Otomatis Satu
Rp. 9.400.000,-
4.
Robot Otomatis Dua
Rp. 9.400.000,-
5.
Circuit atau Lintasan
Rp. 4.202.000,-
6.
Peralatan dan Lain-lain
Rp. 707.000,-
7.
Biaya Konsumsi
Rp. 631.000,-
Total
Rp. 41.450.000,-














PENUTUP
             Demikian proposal kegiatan ini kami buat, dan segala sesuatu yang belum tercantum dalam proposal ini dapat di atur kemudian. Demi kelancaran kegiatan tersebut kami mohon bantuan dan kerja sama dari semua pihak. Atas perhatiannya, kami ucapkan terima kasih.


                                                                                 Malang, 24 Desember 2010 

Mengetahui

             Pembimbing Robotika                                          Ketua Tim



                Amak Yunus E.P                                       Effand Bocah Noz



        Pembantu Rektor II                                  Dekan Fakultas Teknologi Informasi



      Dr. H. Christea F, Ak, MM                      Yoyok Seby Dwanoko, M.kom



 NB : Untuk Dana yang saya Cantumkan adalah sudah saya rubah atau tidak sesuai denggan yang sebenarnya. Jadi untuk dana bisa anda kira-kira sendiri sesuai kampus masing-masing.
 Lampirkan Link aktif seperti ini http://notsend.blogspot.com




Effand Nozh

About Effand Nozh -

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Subscribe to this Blog via Email :

1 komentar:

Write komentar